Apakah Internet Download Manager?

By Unknown on 7.22.2009

Internet Download Manager atau IDM adalah software yang biasa digunakan untuk mempercepat proses download, terutama file-file besar yang lebih dari 5MB.


Cara kerjanya dengan membagi-bagi file yang didownload menjadi beberapa koneksi sehingga bisa didownload dengan lebih cepat. IDM juga bisa menyerap bandwith. Sehingga kadang di warnet, program ini dilarang. Karena bisa menyebabkan lambat loading bagi pengguna lain.
IDM juga bisa diintegrasi atau disesuaikan dengan browser, seperti IE atau Mozilla Firefox. Sehingga ketika kita mendownload lewat browser file secara otomatis akan langsung didownload oleh IDM bukan oleh tool download browser.
nb: Jadi kalo Anda pakai IDM di kampus yang pakai wifi/warnet, otomatis bandwith di sana akan ke Anda semuanya. Jadi koneksi internet orang-orang yang lagi disana jadi lambat atau bisa juga ngadat. Cuma Anda saja yang cepet! :)

www.internetdownloadmanager.net


catatan blogger seo matre ajib

{ 0 komentar... read them below or add one }

Post a Comment

Jangan sia-siakan form komentar ini hanya untuk dipandangi saja. Tinggalkan jejak Anda
Terima kasih atas komentarnya

ttd

Admin