Wortel?Enak banget ! buah sayur yang sering kita jumpai pada sayuran sup ini berwarna khas oranye, buah ini sangat cocok ditanam pada daerah pegunungan yang memiliki suhu udara dingin dan lembab kurang lebih 1200 meter diatas permukaan air laut.
Wortel atau Daucus caorta linn ini menurut para pakar botanis tak hanya memiliki satu jenis saja melainkan ada beberapa jenis wortel. Diantaranya wortel berjenis imperator wortel,jenis ini memilki ciri ukurannya panjang dengan ujung meruncing dan juga rasanya kurang manis, yang kedua wortel jenis chantenang, wortel jenis ini memiliki ciri bulat panjang dan rasanya manis, yang terakhir wortel mantes wortel ini hasil kombinasi dari wortel jenis chantenang dan jenis imperator.
Warna kuning pada wortel menunjukkan kandungan karoten. Wortel juga bisa dilah menjadai apa saja sesuai dengan selera, salah satunya jus wortel. Manfaat jus wortel ini sangat banyak sekali bukan hanya untuk mengurangi minus pada mata melainkan memiliki banyak khasiat yaitu:
a.Kejang jantung
b.Cacing kremi
c.Pembersih liver karena terdapat kendungan vitamin A
d.Mencegah kanker, dengan kandungan vitamin E
e.Sebagai vitamin A yang ideal bagi bayi, jus wortel bisa dicampur dengan susu bayi
f.Sebagai minuman kesehatan bagi ibu hamil, kandungan betacarotene yang terdapat pada wortel juga merupakan anti-oksidan yang bagus untuk ibu dan juga calon bayi, selain itu antioksidan juga bisa memperlambat proses penuaan
g.Jus wortel juga berguna sebagai anti-inflamatory dan menyegarkan kulit
h.Berguna untuk memudarkan bercak -bercak kulit
i.Berguna juga untuk mnegurangi kulit kasar
Nah, begitu besar sekali bukan manfaat dari buah wortel ini? Selain mudah didapat harganya juga tidak terlalu mahal bagi kita apalagi kalau anda semua memiliki TOGA (tanaman obat keluarga) dirumah lebih murah dan effisien sekali, ingin hidup sehat tidak perlu biaya mahal cukup kembali saja pada alam.
Selamat mencoba semoga bermanfaat. Amin.
catatan blogger seo matre ajib
{ 0 komentar... read them below or add one }
Post a Comment
Jangan sia-siakan form komentar ini hanya untuk dipandangi saja. Tinggalkan jejak Anda
Terima kasih atas komentarnya
ttd
Admin